Merawat Kesehatan Indra Penglihatan Mata

Toktik Id

Kamu mungkin pernah dengar kata-kata bijak bahwa mata itu adalah jendela dunia, ya karena dengan mata kita bisa melihat indahnya pemandangan di sekeliling kita, mata juga memungkinkan kita membaca buku-buku yang menarik dan menonton film favorit kita, bahkan beberapa profesi sangat mengandalkan kemampuan mata agar pekerjaannya bisa berjalan dengan baik, contohnya adalah videografer dan editor.

karena fungsinya yang sangat penting, maka kesehatan mata harus dijaga sebaik mungkin. Untuk menjaga kesehatan mata selain bisa meningkatkan kualitas penglihatanmu cara-cara yang bakal saya kasih tahu ini juga bisa membantu mencegah kamu mengalami penyakit mata.

Membaca menonton film bekerja sampai main sosmed dan bersih-bersih rumah juga mengandalkan kemampuan mata, Ya karena tanpa melihat tentunya susah banget untuk bisa tahu bagian rumah mana aja yang perlu dibersihin kan pokoknya rata-rata segala aktivitas sehari-hari memang mengandalkan kemampuan mata, ya tapi yang jarang orang tahu seiring bertambahnya usia fungsi mata ini juga bisa menurun loh dan kalau kesehatan mata enggak dijaga dengan baik saat masih berusia muda, bukan nggak mungkin kamu bisa mengalami keluhan atau kondisi tertentu yang dapat mengganggu penglihatan seperti mata lelah mata kering penglihatan buram atau bahkan katarak kamu nggak mau kan mengalaminya Nah tenang untuk menjaga kesehatan matamu Saya punya tips-tipsnya yang bisa kamu jadikan tambahan pengetahuan tentang kesehatan mata.

Sekarang saya bakal Jelaskan cara-cara apa saja yang bisa kamu lakukan untuk menjaga kesehatan mata jadi simak baik-baik ya.

Toktik Id

Cara yang pertama rutin periksakan mata ke dokter sebenarnya baik anak-anak orang dewasa atau lansia dianjurkan untuk memeriksakan kesehatan mata secara rutin minimal 2 tahun sekali orang dewasa yang sudah berusia lebih dari 40 tahun bahkan disarankan untuk memeriksakan matanya lebih sering yaitu setahun sekali Kenapa karena fungsi mata Bisa berkurang seiring waktu dengan rutin memeriksakan mata dokter jadi lebih bisa memantau kesehatan mata dan mendeteksi masalah mata sejak dini.

Jadi kalau seandainya kamu mengalami gangguan kesehatan mata penanganan bisa secepatnya diberikan supaya penyakit mata yang kamu alami nggak berkembang semakin parah.

Toktik Id

Cara yang kedua konsumsi makanan bergizi Kamu mungkin sudah tahu ya salah satu makanan yang bisa bikin mata sehat yaitu wortel Bahkan bukan cuma bikin mata sehat aja wortel juga bisa mendukung ketajaman penglihatan loh tapi selain wortel Sebenarnya ada banyak lagi makanan yang bisa kamu konsumsi untuk menjaga kesehatan mata beberapa contoh makanan tersebut adalah ikan sayuran hijau telur kacang-kacangan dan buah jeruk.

Toktik Id

Cara yang ketiga batasi penggunaan gadget terlalu lama menatap HP TV atau layar komputer Nggak cuma bikin mata jadi capek dan perih saja tapi juga bisa menyebabkan sakit kepala sakit leher sakit bahu dan punggung juga membuat pandanganmu jadi agak kabur loh kalau kamu harus Menatap layar komputer untuk waktu yang lama karena bekerja ada baiknya kamu istirahatkan mata Sebentar Dengan cara 2020 yakni mengalihkan pandangan ke arah yang berjarak minimal 20 kaki atau 6 meter selama 20 detik setiap 20 menit sekali.

Kamu juga bisa mengistirahatkan mata selama 15 menit setiap 2 jam sekali ini memang terkesan sepele tapi terbukti efektif untuk mengurangi mata lelah karena penggunaan gadget loh Terus kalau ternyata matamu terlanjur perih kamu juga bisa mengedipkan mata beberapa kali atau menggunakan obat tetes mata yang dijual bebas di pasaran.

Toktik Id

Cara yang keempat yaitu hindari paparan sinar ultraviolet berlebih di jam-jam tertentu paparan sinar UV atau matahari memang bagus untuk kesehatan kulit tapi terlalu sering atau kelamaan terpapar sinar relusi juga bisa mengganggu kesehatan mata lo beberapa gangguan mata yang bisa disebabkan oleh paparan sinar UV berlebih adalah katarak kerusakan kornea bahkan kanker mata karena itu saat Matahari sedang teriknya dan kamu harus berkegiatan di luar ruangan untuk waktu yang cukup lama lebih baik kamu gunakan topi dan kacamata hitam untuk melindungi matamu.

Toktik Id

Cara yang kelima hindari kebiasaan merokok udah bukan rahasia lagi deh kalau merokok sebenarnya sama sekali enggak memiliki manfaat apa-apa untuk kesehatanmu malahan merokok punya banyak efek negatif bagi tubuh termasuk bagian mata penelitian menyebutkan perokok berisiko lebih tinggi terkena penyakit mata yang serius seperti penyakit katarak degenerasi optik yang mampu menimbulkan kebutaan jadi kalau mau matamu Sehat terus better hindari dan hentikan kebiasaan buruk ini.

Toktik Id

Cara yang keenam hati-hati saat menggunakan make up karena berbagai alasan estetika nggak Sedikit nih yang senang menggunakan make up Enggak cuma saat hangat atau pekerjaan aja tapi juga pas lagi di rumah Iya sebenarnya pakai make up boleh-boleh saja kok tapi ingatlah untuk tetap berhati-hati saat menggunakannya ya soalnya mereka yang berbentuk cairan atau krim umumnya lebih mudah terkontaminasi bakteri kalau terlalu lama enggak digunain alias didiemin gitu aja.

Sedangkan makeup yang bersifat butiran halus seperti bedak mudah banget masuk ke mata kalau dipakai berlebihan terus alat makeup yang enggak bersih itu deh yang digunakan pada area mata bisa mengandung kuman yang dapat menyebabkan infeksi mata enggak hanya itu aja makeup yang kadaluarsa juga bisa menimbulkan bahaya baik pada kulit maupun kesehatan matamu jadi alangkah baiknya kamu lebih teliti dalam menggunakan mekap dan rutin menggantinya bila sudah lewat dari 3 bulan ya Selain itu rajinlah mencuci perlengkapan alat make up biar selalu bersih saat akan digunakan.

Toktik Id

Cara yang terakhir rutin berolahraga Hah atau hubungan yang olahraga dan kesehatan mata di Jakarta salah menurut penelitian olahraga bisa mengurangi resiko penyakit mata bahkan menurunkan risiko kehilangan penglihatan akibat tekanan darah tinggi diabetes dan kadar kolesterol yang tinggi loh kalau kamu mau nyoba rutin berolahraga enggak perlu mulai dengan yang berat-berat sekedar jalan santai jogging atau bersepeda juga enggak apa-apa kok Yang penting kamu lakukan secara konsisten ya yaitu sekitar 150 menit per minggu atau 20 sampai 30 menit sehari.